Ulinan Traveler | Ulinan Traveler
Hai sobat blogger!!!
Ini adalah postingan pertama saya di blog ini.
Akan kita mulai dari perkenalan terlebih dahulu. Blog ini dibangun oleh dua orang anak muda yaitu, Hafillah dan Firmansyah. Ditulis disela-sela waktu luang,agar bisa memanfaatkan waktu lebih bermanfaat lagi.
Untuk bisa shareing tentang Dunia kita,ataupun pengalaman kita di Dunia ini mengenai travel. Nah sampai mana pengetahuan kalian tentang wisata-wisata di Indonesia Raya atau di Dunia ini?
Ayo!!! Rajin-rajin baca blog "Ulinan traveler" agar kalian bisa mendapatkan informasi mengenai tempat-tempat wisata lokal maupun non-lokal.
Insyallah kalian bisa mendapat informasi yang bermanfaat tentunya.
Diblog ini kita akan menceritakan tempat-tempat wisata dari plosok desa dalam negeri sampai mancanegara.
Nah,penasarankan?
Wah pasti penasaran dong. Ada apa sih di Dunia kita ini?
Pastinya ada tempat-tempat unik,tempat wisata yang kece-kece.
Pembahasan ini rekomend banget buat kalian para selebgram.
Atau mau nge-vlog juga bagus loh.
Kita akan menceritakan sedikit informasi mengenai tempat-tempat wisata yang cocok buat kalian yang lagi galau. Hehee..
Entah itu galau karena kerjaan,tugas sekolah,atau galau karena soal percintaan.
Waduh,dari pada galau gitu diam dirumah malah nambah mood jadi ancur,apalgi sambil makan banyak. Wahh malah nambah beban yaaa. hehe
Solusi terbaik adalah dengan cara "refreshing".
Refreshing bisa membuat mood kita jadi naik lagi loh.
Ga percaya? Ayo kita buktikan! Hehe..
Refreshing bersama temena,sahabat,atau keluarga. Itu jauh lebih lebik. Kebersamaan juga dapat memulihkan moody kita jadi baik lagi loh.
Cara ampuh deh buat menghilangkan kegalauan.
Yahh malah jadi bahas galau.
Disini kita bukan membahas kegalauan ya,tapi solusi menghilangkan kegalauan.
Dengan cara menelusuri dunia atau berwisata riang agar hati-pun menjadi ceria.
Destinasi wisata alam yang bisa membuat pikiran kembali fresh lagi,
atau wisata yang banyak menceritakan prasejarah.
Nah banyak banget tempat-tempat wisata yang kece di Dunia ini.
Yakin ga penasaran?
Daripada kalian diem-diem aja dirumah,
coba deh kalian keluar dan lihat dunia lebih luas lagi!
Yaa Selagi kita hidup Dunia ini.
Oiya sahabat ulin,selain menambah wawasan tentang dunia wisata. Ternyata manusia itu memang butuh refreshing loh.
Refreshing ke tempat wisata alam atau tempat-tempat lainnya. Bisa membuat pikran manusia menjadi lebih seger lagi,tentunya bisa bepikir lebih jernih lagi.
Otak kita itu butuh kesegaran untuk berpikir. Bahkan hewan pun sangan membutuhkan kesegaran tubuh atau disebut juga dengan refreshing loh.
Hewan kalau terus dikandangi,nanti dia bakal setres.
Wah ngeri juga ya!
Nah kan,hewan aja bisa stres karna kurangnya diajak jalan-jalan.
Apalagi kita manusia setiap detik-nya selalu berpikir.
Haduhh,ngeri juga kan!
Semoga blog ini bermanfaat buat kalian yang suka traveling atau yang lagi nyari-nyari tempat wisata yang menarik untuk dikunjungi.
Silahkan,ikuti perjalanan menulis kita dalam blog "Ulinan Traveler" ini. Kita akan sajikan khusus untuk kalian para pencinta traveling dan kalian para penghuni rumah yang masih bingung mau berpergian kemana.
Cocok banget pokok-nya.
Oke! Terimakasih kepada kalian yang sudah membuka blog ini dan terimakasih banyak yang sudah berkenan membaca sampai akhir.
Sekian postingan saya kali ini.
Mohon maaf apabila ada salah-salah kata yang kurang berkenan dihati sobat blogger.
Tunggu postingan selanjut-nya!!
Wassalamialaikum wr.wb.
Ads go here
Comments